Kemasan Makanan Kuah

Home » Blog » Uncategorized » Kemasan Makanan Kuah

 

Pada akhir-akhir ini banyak warga yang notabennya memiliki rumah yang letaknya bersisian dengan jalan utama atau jalan raya. Dan banyak warga yang mulai mengerti peluang untuk berbisnis untuk memenuhi kebutuhan mereka karena letak dari rumahnya yang strategis. Rumah warga yang berada di sisian dengan jalan utama telah berubah menjadi bisnis makanan. Mulai dari Bakso, Mie Ayam, Soto, Bubur, dll) dijual menggunakan gerobak ataupun menggunakan etalase di depan rumahnya.

Apakah Anda salah satu yang sedang menjalaninya? Pernahkah Anda berpikir untuk menaikkan hasil penjualan Anda 2x lipat? Jika belum Anda dapat mencobanya dengan strategi menggunakan Dus Makanan  yang menarik sebagai packaging makanan Anda. Karena penggunaan kemasan makanan kuah yang menarik merupakan sebuah trik yang dapat meningkatkan nilai jual anda, baik dari segi keamanan produk maupun sampai batas manakah anda sebagai wirausahawan peka atau peduli dalam menjaga keamanan sebuah makanan yang akan dikonsumsi.

Seperti hal nya kita ambil contoh kemasan makanan kuah dan sifatnya memiliki suhu panas tinggi, memerlukan kemasan makanan yang berbahan dasar  food grade yang kertas nya itu sendiri terbuat dari bahan terbaik yaitu dari mutu food grade/DPE dan dilapisi UV Waterbase (Berbahan dasar air). Sehingga apabila makanan berkuah yang panas dituang langsung kedalam packaging makanan tersebut tidak akan terkontaminasi bahan kimia dan juga tidak merusak kemasan. Berbeda dengan sterofoam yang bahan dasarnya sendiri tidak aman apabila bersentuhan langsung dengan makanan panas atau berkuah dengan suhu yang panas.

Ingat, Packaging yang tepat akan meningkatkan nilai jual sebuah produk. Oleh karena itu, pilihlah packaging makanan yang tepat untuk produk anda.

in Uncategorized by admin Leave a comment

Leave a Comment